Sontak kesaksian ibu Brigadir J pun langsung mengundang simpati publik yang turut merasakan rasa sakit seorang ibu dimana nyawa anaknya direnggut secara tidak adil.
Berbanding terbalik, Ferdy Sambo dan Putri Candrawathi justru panen hujatan dari netizen karena dinilai tak punya rasa empati yang dilihat dari ekspresi mereka ketika ibu Brigadir J memberikan kesaksian yang memilukan.
"Minimal dicampur bu PC (Putri Candrawathi), kalau gak keburu gak usah pakai eyeshadow. Gak tahan melihat kondisi seperti itu masih sempat-sempatnya dandan," tulis @brush***
"Pake eyeshadow kah itu siput?? wajahnya sama-sama lempengnya kaya si suami (Ferdi Sambo) gak ada kelihatan nyesel atau bersalah," imbuh @swestyal.
"PC FS gak ada sedikit pun iba. Terbuat dari batu hati kalian. Semoga karma dari Tuhan secepatnya. Gue nyesek banget lihat ortu si Joshia. Sampe sakit dada gue," tambah @shopu***
"Binatang aja punya perasaan Pak!!! Lu selagi manusia bunuh orang kok gak ada rasa bersalahnya, ga ada sedih sedihnya," kata @angelin.
Berita Terkait
-
Beda Tarif Febri Diansyah vs Ronny Talapessy: Dulu Lawan di Kasus Ferdy Sambo, Kini Bersatu Bela Hasto
-
Kekayaan Febri Diansyah di LHKPN: Pengacara Istri Ferdy Sambo Kini Bela Hasto Kristiyanto
-
Beda Nasib Terkini Ferdy Sambo dan Richard Eliezer: Makin Gemoy vs Bikin Anak Kangen
-
Trisha Eungelica Lulusan Mana? Anak Ferdy Sambo Kini Jadi Dokter Muda
-
Fakta Menarik dan Sisi Lain Trisha Eungelica, Putri Ferdy Sambo yang Berharap Sang Ayah Segera Bebas
Tag
Terpopuler
- 10 Transformasi Lisa Mariana, Kini Jadi Korban Body Shaming Usai Muncul ke Publik
- Daftar Pemain Timnas Belanda U-17 yang Gagal Lolos ke Piala Dunia U-17, Ada Keturunan Indonesia?
- Titiek Puspa Meninggal Dunia
- Gacor di Liga Belanda, Sudah Saatnya PSSI Naturalisasi Pemain Keturunan Bandung Ini
- Eks Muncikari Robby Abbas Benarkan Hubungan Gelap Lisa Mariana dan Ridwan Kamil: Bukan Rekayasa
Pilihan
-
6 Rekomendasi HP Rp 4 Jutaan Terbaik April 2025, Kamera dan Performa Handal
-
5 Rekomendasi HP Rp 2 Jutaan Snapdragon, Performa Handal Terbaik April 2025
-
Hasil BRI Liga 1: Diwarnai Parade Gol Indah, Borneo FC Tahan Persib Bandung
-
Persija Terlempar dari Empat Besar, Carlos Pena Sudah Ikhlas Dipecat?
-
Jadwal Link Streaming Serie A Italia Pekan Ini 12-15 April 2025
Terkini
-
Polisi Meninggal di Tempat Hiburan Malam Dumai
-
Didukung BRI, Warung Legendaris di Beringharjo Panen Untung Saat Libur Lebaran
-
Omzetnya Kini Ratusan Juta, Ini Sukses Kisah Andara Cantika Indonesia Berkat BRI
-
Jalan Lobak yang Amblas Diperbaiki, Dishub Pekanbaru Terapkan Rute Satu Arah
-
Diusut Polda Sejak Juni 2024, Apa Kabar Kasus SPPD Fiktif di DPRD Riau?