SuaraRiau.id - Kasus KDRT yang diduga dilakukan Rizky Billar terhadap Lesti Kejora terus menjadi sorotan hingga saat ini.
Sejumlah rekan artis ikut menyoroti kasus tersebut, termasuk yang diduga dilakukan komedian kondang Entis Sutisna alias Sule.
Namun, Sule menuai cibiran netizen usai disebut menyindir Rizky Billar dalam konten sketsa komedi.
Sule diketahui membuat program konten baru berupa sketsa komedi yang ditayangkan dalam kanal YouTube-nya. Ia pun mulanya terlihat beradu komedi dengan Gilang Dirga.
Tidak lama kemudian, Sule melontarkan materi komedi ihwal perselingkuhan yang diduga merupakan sindiran kepada Rizky Billar.
"Si cowoknya tuh malah balik marah 'lu udah gua biayain, masih aja nuduh selingkuh'," kata Sule.
Selaras dengan Sule, Gilang Dirga juga tampak beberapa kali menyinggung tentang perselingkuhan dan seleb viral tanpa prestasi.
"Berarti itu istilahnya mokondo," balas Gilang Dirga.
Cuplikan unggahan video sketsa komedi Sule dan Gilang Dirga ini viral di media sosial TikTok dengan atensi sebanyak 197 ribu jumlah tayangan.
"Sindiran Gilang Dirga dan Sule kepada Rizky Billar," tulis akun TikTok @masihperih, dilansir pada Selasa (11/10/2022).
Perihal itu, sejumlah netizen turut memberikan respons dan komentar yang beragam.
"Sule, Sule. Emang lagi lucu-lucunya umur segini," tulis seorang netizen.
"Adakalanya senang ngomongin orang, tapi dia lupa berkaca diri sendiri seperti apa," ujar netizen lain.
"Kayak yang rumah tangga lu bener aja bang," ucap netizen yang lainnya.
Berita Terkait
-
Nathalie Holscher Kerja Apa sebelum Dinikahi Sule? Kini Jadi DJ, Sekali Manggung Disawer Rp150 Juta
-
Diminta Mahalini Tak Nikah Lagi, Sule Beri Reaksi Tak Terduga: Pikir Matang-Matang
-
Nathalie Holscher Disawer Rp 150 Juta Saat Tampil Jadi DJ di Sidrap: Pulang Dapat Satu Mobil
-
Disawer Uang, Momen Nathalie Holscher Kecup Tamu Pria Klub Malam Digunjing
-
Adegan Dewasa Lesti Kejora dan Rizky Billar Viral, Dicap Salah Tempat dan Bikin Malu
Terpopuler
- Marselino Ferdinan Dicoret Patrick Kluivert! Ini 3 Calon Penggantinya di Timnas Indonesia
- 17 HP Xiaomi Ini Tidak Didukung HyperOS 2.1, Ada Perangkatmu?
- Sebut Pegawai Luhut Sosok Asli di Foto Ijazah UGM, Roy Suryo: Saya Pastikan 99,9 Persen Bukan Jokowi
- 8 Kode Redeem FF Hari Ini 14 April 2025 Masih Aktif Siap Dipakai, Klaim Sekarang!
- Ini Syarat Pemutihan Pajak Kendaraan 2025, Warga Jateng Siap-siap Bebas Denda!
Pilihan
-
Gaikindo Peringatkan Prabowo soal TKDN: Kita Tak Ingin Industri Otomotif Indonesia Ambruk!
-
Piala Dunia U-17 2025: Perlunya Tambahan Pemain Diaspora di Timnas Indonesia U-17
-
Perhatian! Harga Logam Mulia Diprediksi Akan Terus Alami Kenaikan
-
Baru Masuk Indonesia, Xpeng Diramalkan Segera Gulung Tikar
-
Profil Helmy Yahya yang Ditunjuk Dedi Mulyadi jadi Komisaris Independen Bank BJB
Terkini
-
Sepak Terjang Bastian Manalu, Kepala Rutan Pekanbaru Dicopot Imbas Viral Tahanan Dugem
-
Diperiksa, Belasan Tahanan Dugem di Rutan Pekanbaru Terancam Tak Dapat Remisi
-
Cuma Siang Ini, Saldo DANA Kaget Gratis Senilai Ratusan Ribu Rupiah
-
Harga Sawit Riau Nyungsep, Imbas Penjualan CPO Melemah
-
Kejutan Ratusan Ribu, Ambil Segera DANA Kaget Gratis buat Beli Token Listrik