SuaraRiau.id - Seorang mahasiswi IPB bernama Arnita punya pengalaman berliku saat memeluk agama islam.
Padahalnya ia mengaku semula sangat membenci islam. Saat memeluk agama islam ia sempat dicegah oleh teman-temannya agar tidak menjadi mualaf.
Berawal saaat tinggal di asrama saat menjadi mahasiswi baru di IPB (institut Pertanian Bogor).
Arnita menjelaskan, sebagai mahasiswa baru dia diwajibkan untuk tinggal di asrama. Dan saat itulah, Arnita tinggal bersama teman-temannya yang beragama Islam.
Baca Juga: Curhat Nathalie Holscher saat Pilih Mualaf dan Berhijab, Sempat Dijauhi Banyak Teman
Selama tinggal di asrama, Arnita berselisih dengan temannya yang beribadah di dalam kamar. Arnita merasa terganggu dengan temanya yang bangun tengah malam untuk melaksanakan ibadah.
Terlebih jika temannya itu membaca Alquran, suara temannya itu sangat mengganggu dirinya yang ingin beristirahat.
Arnita bahkan membalas dengan membaca kitab sucinya dengan bersuara keras. Keduanya sempat berselisih faham terkait hal ini hingga akhirnya berbaikan.
"Awalnya itu sangat benci-benci dengan Islam," katanya dikutip dari Youtube Rukun Indonesia, pada Selasa 20 September 2022.
Kebencian jadi penaran
Baca Juga: Penampilan Berhijab Stevie Agnecya Tuai Pujian: Masya Allah, Semoga Istiqomah
Di balik kebenciannya itu, Arnita mulai penasaran dengan agama Islam.
Berita Terkait
-
Diam-Diam Belajar Berhijab Sejak Lama, Celine Evangelista Akui Tak Mau Ada Huru-hara
-
Marak PHK, Richard Lee Siapkan Puluhan Hewan Kurban Buat Dibagikan
-
Mau Naik Haji, Keputusan Ruben Onsu Mualaf Sempat Diragukan Rhoma Irama
-
Resmi Mualaf, Richard Lee Bahagia Tak Perlu Kurban Diam-Diam Lagi Saat Idul Adha
-
Baru Mualaf, Celine Evangelista Pastikan Berkurban di Idul Adha Tahun Ini
Terpopuler
- Shin Tae-yong: Saya Sudah Sering Katakan, Liga Indonesia Harus...
- Selamat Datang Penyerang Keturunan! 2 Tak Perlu Naturalisasi untuk Bela Timnas Indonesia U-23
- 10 Aplikasi Penghasil Uang Resmi Didukung Pemerintah Bisa Cuan Jutaan Rupiah
- 3 Bek Asing Jago yang Bisa Direkrut PSM Makassar untuk Gantikan Yuran Fernandes
- Alhamdulillah Elkan Baggott Tak Jadi Pergi
Pilihan
-
Tempo Scan Kecipratan Proyek Prabowo, Bakal Bangun 1.000 Dapur Makan Bergizi Gratis Dilahan Miliknya
-
Mobil Listrik BYD Seal Terbakar di Palmerah, BYD Indonesia Lakukan Investigasi
-
6 Rekomendasi HP NFC Murah Terbaik Mei 2025, Harga cuma Rp 2 Jutaan
-
Pungli ke Pedagang Kaki Lima, Warga Kampung Baru Diciduk Anggota Polsek Pasar Kliwon
-
8 Rekomendasi HP Murah Layar AMOLED Terbaik Mei 2025, Terang Meski di Bawah Terik Matahari
Terkini
-
Holding Ultra Mikro BRI Salurkan Pembiayaan dan Pendampingan bagi Jutaan Pelaku Usaha
-
Disajikan Dingin, 6 Minuman Khas Riau Cocok Dinikmati saat Panas Bedengkang
-
Rekomendasi Chewy Brownies, Pilihan Kue Kekinian Digandrungi Anak Muda
-
Harga Emas Antam Hari Ini Sentuh Rp1,88 Juta per Gram
-
Rezeki 2 Amplop DANA Kaget Hari Ini, Sile Diklik Wak!