Ia juga meminta kepada anggota DRPD Provinsi Riau untuk mendengarkan aspirasi mereka. Mereka berharap anggota legislatif untuk bersama-sama menolak kenaikan harga BBM.
“Kami minta anggota turun ke sini, mendengarkan aspirasi kami,” sampainya.
Hingga saat ini, aksi demo tersebut masih berlangsung dan mendapatkan penjagaan dari pihak Kepolisian. Mereka menyampaikan sejumlah aspirasi di depan gerbang Kantor DPRD Riau.
Diketahui, aksi penolakan terjadi kenaikan harga BBM terjadi di berbagai wilayah Indonesia termasuk di Pekanbaru.
Pemerintah sendiri mengumumkan harga BBM jenis pertalite, solar dan pertamax mengalami kenaikan pada Sabtu (3/9/2022) siang.
Harga pertalite diputuskan naik dari Rp7.650 jadi 10.000 per liter. Sementara solar kini Rp 6.800 per liter dari yang sebelumnya Rp 5.150 per liter.
Sedangkan harga pertamax dari Rp 12.500 menjadi Rp 14.500 per liter.
Kontributor : Riri Radam
Berita Terkait
-
BBM Turun Harga, Berkah Manis dan THR dari Pertamina Jelang Lebaran 2025
-
Tiba-tiba Turun, Daftar Harga BBM Pertamina di SPBU Seluruh Provinsi Indonesia
-
Sensasi Martabak Sarang Tawon, Cita Rasa Unik di Pekanbaru
-
Update Harga BBM Hari Ini di Seluruh Indonesia, Pertamax Series Resmi Turun
-
Alasan Pertamina Turunkan Harga BBM Pertamax - Pertamax Turbo di Momen Mudik
Terpopuler
- Mudik Lebaran Berujung Petaka, Honda BR-V Terbakar Gara-Gara Ulang Iseng Bocah
- Persija Jakarta: Kalau Transfer Fee Oke, Rizky Ridho Mau Ya Silahkan
- 3 Pemain Liga Inggris yang Bisa Dinaturalisasi Timnas Indonesia untuk Lawan China dan Jepang
- Pemain Kelahiran Jakarta Ini Musim Depan Jadi Lawan Kevin Diks di Bundesliga?
- Infinix Hot 50 vs Redmi 13: Sama-sama Sejutaan Tapi Beda Performa Begini
Pilihan
-
BREAKING NEWS! Daftar 23 Pemain Timnas Indonesia U-17 di Piala Asia U-17 2025
-
Terungkap! MisteriHilangnya Oksigen di Stadion GBK Saat Timnas Indonesia vs Bahrain
-
Tolak Timnas Indonesia, Pemain Keturunan Ini Bakal Setim dengan Cristiano Ronaldo
-
Kisah Heroik Sugianto, WNI yang Jadi 'Pahlawan' dalam Tragedi Kebakaran Korea Selatan
-
Kabar Duka! Legenda Persebaya Putut Wijanarko Meninggal Dunia
Terkini
-
Gubri Abdul Wahid Ungkap Rencana Hadapi 'Badai' Efisiensi Anggaran
-
Polda Riau Ungkap Penyebab Penikaman Polisi hingga Berujung Maut
-
BRImo Siap Mendukung Transaksi Selama Libur Lebaran 2025 Seru dan Mudah!
-
Sebanyak 1 Juta AgenBRILink BRI Siap Tangani Transaksi dan Pembayaran Sepanjang Lebaran 1446 H
-
Polisi Tewas di Tempat Karaoke Rohil, padahal Kapolda Perintahkan Tutup THM selama Ramadan