SuaraRiau.id - Orang biasanya membeli mobil dengan kredit atau tunai yang dibayarkan melalui transfer kepada dealernya. Namun, berbeda dengan kakek-kakek berpeci ini.
Beredar video yang menampilkan seorang kakek membeli sebuah mobil mewah yang dibayar tunai. Uniknya, uang yang dibawanya dibungkus dengan sebuah karung.
Video viral kakek beli mobil mewah secara cash dibagikan oleh akun media sosial @infominang_id, Rabu (29/6/2022).
"Seorang Kakek membeli mobil Pajero dengan membawa sekarung uang, dengan dibayar tunai," tulis pengunggah dalam caption video.
Dalam video tersebut, terlihat seorang kakek yang mengeluarkan sejumlah uang dari dalam sebuah karung berwarna putih dan oranye.
Kakek tersebut tengah melakukan transaksi di sebuah loket pembayaran di dealer mobil.
Pada video tersebut juga terlihat sang kakek pulang dengan mengendarai sendiri mobil yang telah dibelinya dengan wajah sumringah.
Hingga saat ini, video tersebut telah ditonton lebih dari 110 ribu kali serta disukai lebih dari 2.900 kali.
Meski demikian, belum diketahui kapan dan dimana peristiwa tersebut terjadi.
Kebahagaiaan sdang kakek menular kepada sejumlah warganet yang membanjiri kolom komentar. Salah satunya disampaikan @hol***.
Berita Terkait
-
Aplikasi Penghasil Saldo DANA, Wild Cash Tawarkan Kuis Menarik
-
Viral Kurir Paket Dapet Banyak THR dari Pelanggan, Cara Bersyukur Anak dan Istri Jadi Sorotan
-
Video Viral Balita Melambai ke Jenazah Sang Ibu yang Meninggal Sebelum Lebaran Bikin Warganet Mewek
-
Viral! Wanita Ini Punya Cara Jitu Bungkam Pertanyaan 'Nyinyir' saat Lebaran, Kaosnya Bikin Ngakak!
-
Viral Cara Wanita Hindari Pertanyaan 'Kapan Kawin' Saat Lebaran, yang Tanya Kena Mental
Tag
Terpopuler
- Sekantong Uang dari Indonesia, Pemain Keturunan: Hati Saya Bilang Iya, tapi...
- Agama Titiek Puspa: Dulu, Sekarang, dan Perjalanan Spiritualnya
- Lisa Mariana Ngemis Tes DNA, Denise Chariesta Sebut Tak Ada Otak dan Harga Diri
- 6 Perangkat Xiaomi Siap Cicipi HyperOS 2.2, Bawa Fitur Kamera Baru dan AI Cerdas
- Kang Dedi Mulyadi Liburkan PKL di Bandung Sebulan dengan Bayaran Berlipat
Pilihan
-
Timnas Indonesia U-17 Siaga! Media Asing: Ada yang Janggal dari Pemain Korut
-
Profil CV Sentosa Seal Surabaya, Pabrik Diduga Tahan Ijazah Karyawan Hingga Resign
-
BMKG Bantah Ada Anomali Seismik di Bogor Menyusul Gempa Merusak 10 April Kemarin
-
6 Rekomendasi HP Rp 4 Jutaan Terbaik April 2025, Kamera dan Performa Handal
-
5 Rekomendasi HP Rp 2 Jutaan Snapdragon, Performa Handal Terbaik April 2025
Terkini
-
Besok, Karhutla Fun Run 5K Serentak Digelar di Seluruh Riau
-
Heboh Air SPAM Siak Berwarna Coklat dan Bau, DPRD Segera Panggil Dinas Terkait
-
Warga Pekanbaru Tetap Buru Emas Batangan Meski Harga Meroket
-
Polisi Meninggal di Tempat Hiburan Malam Dumai
-
Didukung BRI, Warung Legendaris di Beringharjo Panen Untung Saat Libur Lebaran