SuaraRiau.id - Seorang TikTokers bagikan video kondisi adiknya saat dibius. Video ini diunggah oleh akun @floplo16 dan pada Kamis (16/6/2022) lalu tersebut merupakan rekaman dari status WhatsApp sang kakak.
Pada video TikTok tersebut, terlihat seorang pasien perempuan yang telah dibius terbaring di atas sebuah ranjang, ditemani seorang tenaga medis yang tengah memeriksa infusnya.
Tiba-tiba saja, pasien tersebut bersenandung menyanyikan lagu The Power Of Love milik Celine Dion.
Awalnya, dirinya bernyanyi pada bait pertama. Setelah menyenyikan satu baris lirik, dirinya mengatakan akan langsung ke bagian reffrain lagu.
"Langsung ke reff aja ya," ujar pasien tersebut.
Pasien itu lalu menyanyikan bagian reffain lagu The Power Of Love tersebut dengan nada tinggi. Sementara itu tenaga medis yang menemaninya terlihat menikmati lagu tersebut sembari memetik jari.
"Harus viral sih ini," kata seorang perempuan yang merekam video tersebut.
Beberapa orang yang mendengar nyanyian tersebut terlihat menghampiri dan melongok ke dalam ruangan untuk melihat siapa yang tengah menyanyi.
Salah seorang laki-laki yang menyaksikannya sempat memuji nyanyian tersebut.
"Bagusnya suaranya," uajrnya.
Video berdurasi 29 detik ini telah ditonton lebih dari 2,7 juta kali dan mendapat komentar lebih dari 7 ribu kali.
Sejumlah warganet yang membanjiri kolom komentar juga memuji suara pasien perempuan tersebut. Salah satunya disampaikan pemilik akun Anak Bungsu.
"Suaranyaaaa baguss bangett woi," tulisnya di kolom komentar.
"Ya allah dibius aja bagus bgt suaranya," ungkap akun Kim Hawt.
"gk sia2 mbak suara mu bagus, dokternya berasa nonton konser dadakan," ujar akun tanpa nama.
Berita Terkait
-
Aksi Nakes Joget Tiktok di Depan Pasien yang Mau Melahirkan Dikecam Netizen: Sebentar Lagi Nangis Minta-minta Maaf
-
Nyesek! Nabung di Celengan Buat Beli Motor, Ratusan Ribu Ludes Dimakan Rayap
-
Kisah Cinta Bonge Kurma Viral, Fitri Tropica Tiru Gaya Busana Bongek
-
Nikita Mirzani Sempat Live Instagram saat Rumahnya Dikepung Polisi, Warganet Malah Muji Keberaniannya
-
Hits Health: Bidan Joget TikTok di Depan Pasien Kontraksi, Gejala Diabetes pada Kulit
Terpopuler
- Kenapa Angin Kencang Hari Ini Melanda Sejumlah Wilayah Indonesia? Simak Penjelasan BMKG
- 4 Pilihan HP OPPO 5G Terbaik 2026 dengan RAM Besar dan Kamera Berkualitas
- 57 Kode Redeem FF Terbaru 25 Januari 2026: Ada Skin Tinju Jujutsu & Scar Shadow
- 6 HP Murah RAM Besar Rp1 Jutaan, Spek Tinggi untuk Foto dan Edit Video Tanpa Lag
- Bojan Hodak Beberkan Posisi Pemain Baru Persib Bandung
Pilihan
-
5 Rekomendasi HP Memori 256 GB Paling Murah, Kapasitas Lega, Anti Lag Harga Mulai Rp1 Jutaan
-
Danantara Mau Caplok Tambang Emas Martabe Milik Astra?
-
H-135 Kick Off Piala Dunia 2026, Dua Negara Ini Harus Tempuh Perjalanan 15.000 KM
-
5 Rekomendasi HP RAM 12 GB Paling Murah, Cocok buat Gaming dan Multitasking
-
Kenaikan Harga Emas yang Bikin Cemas
Terkini
-
3 Jet Rafale Sudah di Pekanbaru, Seremoni Terima Pesawat Bakal Dihadiri Prabowo
-
Kejar PAD, Perusahaan Sawit di Riau Bakal Kena Pajak Air Permukaan
-
Kabar Duka, Istri Pesulap Merah Meninggal Dunia di Rumah Sakit
-
4 Mobil Bekas untuk Keluarga 60 Jutaan, Mesin Bandel dan Mudah Perawatan
-
Viral Pria di Siak Tewas Mengenaskan Dimangsa Harimau, Polisi: Tidak Benar!