"Meskipun pertandingannya berjalan singkat tapi saya sangat menikmatinya. Selamat buat Azka keluar sebagai juara dan juga Vicky tetap semangat," tulis netizen dikutip dari Hops.id--jaringan Suara.com, Jumat (1/4/2022).
"Tinju ini bukan ajang tontonan lelucon buat tertawa kalian, justru tinju ini menandakan bangkitnya lagi tinju Indonesia yang telah mati suri," kata yang lain.
"Awal ngakak liat gladiator ada kerokannya. Salut sama Om Ded cara ngedidik Azka, jadi anak yang laki banget," sahut warganet lain.
Setelah menang di pertandingan, sang ayah tidak lupa memberi wejangan kepada Azka Corbuzier untuk tidak menjadi tinggi hati karena kemenangan yang diraihnya.
"Jangan jumawa, jangan sombong. Kalau di boxing, kita ngga pernah tahu," tutur Deddy Corbuzier.
Berita Terkait
-
9 Fakta Adu Tinju Azka Corbuzier Vs Vicky Prasetyo: Pertandingan Anak Lawan Mantan Ayah Tiri, Disiarkan Ayah Kandung
-
Gunakan Technical Decision, Azka Corbuzier Kalahkan Vicky Prasetyo 2 Ronde
-
Dibuat KO dalam Dua Ronde oleh Anak Mantan Istrinya, Vicky Prasetyo: Azka Sosok Pemuda Terkuat Saat Ini di Indonesia
-
Tahan Tangis, Vicky Prasetyo Bakal Berikan Honor Duel Tinju ke Keluarga Almarhum Hero Tito
-
Hadapi Azka Corbuzier, Vicky Prasetyo Tampil dengan Bekas Kerokan di Punggung
Terpopuler
- 4 HP RAM 8 GB Harga di Bawah Rp1,5 Juta: Kamera Bagus, Performa Juara
- Link Gratis Baca Buku Broken Strings, Memoar Pilu Aurelie Moeremans yang Viral
- 28 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 10 Januari 2026, Ada 15.000 Gems dan Pemain 111-115
- 4 Mobil Bekas Rp50 Jutaan yang Ideal untuk Harian: Irit, Gesit Pas di Gang Sempit
- 5 Cat Rambut untuk Menutupi Uban: Hasil Natural, Penampilan Lebih Muda
Pilihan
-
Nama Orang Meninggal Dicatut, Warga Bongkar Kejanggalan Izin Tanah Uruk di Sambeng Magelang
-
Di Reshuffle Prabowo, Orang Terkaya Dunia Ini Justru Pinang Sri Mulyani untuk Jabatan Strategis
-
Akun RHB Sekuritas Milik Wadirut Dijebol, Ada Transaksi Janggal 3,6 Juta Saham BOBA
-
Danantara Janji Bangkitkan Saham Blue Chip BUMN Tahun Ini
-
Gurita Bisnis Adik Prabowo, Kini Kuasai Blok Gas di Natuna
Terkini
-
Harga Sawit Mitra Plasma Riau Mengalami Kenaikan, Ini Daftar Lengkapnya
-
5 Mobil Bekas Ternyaman untuk Penumpang Lansia, Fitur Keselamatan Lengkap
-
Dua Orang Meninggal dalam Kecelakaan Mobil Masuk Kanal di Pelalawan
-
5 Mobil Matic Bekas 50 Jutaan Mudah Dikendarai dan Bandel untuk Pemula
-
4 Pilihan Motor Matic Murah Paling Irit Bensin, Sporty dan Responsif