"Terus juga hubungan dia sama keluarganya dan hubungan orang tuanya sama dia. Itu hal-hal yang penting yang kadang suka di-ignore gitu. Banyak aspek yang harus di-discover dulu sebelum memutuskan untuk, 'Ya sudah aku mau nikah sama kamu'," imbuhnya.
Salmafina Sunan lantas mengingatkan publik untuk tidak buru-buru memutuskan menikah hanya karena calon pasangan nampak mengenal Tuhan. Ada hal lain yang seharusnya ikut diperhatian.
"Jadi jangan buru-buru, maksudnya yang cinta Tuhan itu banyak sekali di luar sana. Yang taat beribadahnya banyak sekali di luar sana. Tapi apakah dia match with you (cocok denganmu)? Dari mulai cara berpikir, emotional intelligence. Banyak, banyak hal," ujar Salmafina lagi.
"Buat aku, terus berdoa bukan hanya kamu yang berdoa tapi pasanganmu juga harus ikut berdoa. Kayak, 'Tuhan apakah dia yang terbaik?'. Karena Tuhan pasti kasih lihat, enggak mungkin enggak. Dan ketika Tuhan gagalkan ini di dua hari, berarti kan you're supposed to be happy. Trust me, kalau Tuhan sudah batalkan, hilangkan dia dari hidup kamu dan masa depan kamu," pungkasnya.
Reaksi Salmafina Sunan saat dicurhati netizen gagal nikah ini lantas viral di TikTok usai dibagikan ulang oleh akun @mhellmhill. Bukan cuma ditonton ratusan ribu kali, video tersebut juga menuai banyak komentar.
"Kalau urusan aqidah itu urusan dia sama Tuhan. Tapi untuk pribadi, dia baik dan cerdas. Perkataan dia juga bener. Salut dan kagum," ujar netizen.
"Masalah membuatnya jadi lebih dewasa pola pikirnya dan dalam mengambil keputusan," imbuh yang lain.
"Bangga banget sama Salma, bisa sekuat itu," komentar netizen.
"Seneng banget sama Salma yang sekarang, jadi lebih baik lagi (emoji hati)," sahut warganet.
"100000% bener semua kata Alma," jelas yang lain.
Berita Terkait
-
Unik! Tradisi Sesaji Rewanda: Wisata Kuliner Ekstrem Kera di Goa Kreo, Semarang
-
Innalillahi... Titiek Puspa Meninggal: Ucapan Duka Banjiri Media Sosial
-
Lisa Mariana Dulu Vs Sekarang: Perubahan Drastis Model yang Ngaku Jadi Simpanan Ridwan Kamil
-
Beredar Hoaks Abu Janda Jadi Komisaris, Jejak Digital Dukung Israel Jadi Sorotan
-
SBY Beri Nasihat Sebelum Tarif Trump Bikin IHSG Anjlok, Netizen Tunggu Petuah Jokowi
Tag
Terpopuler
- Advokat Hotma Sitompul Meninggal Dunia di RSCM
- Hotma Sitompul Wafat, Pengakuan Bams eks Samsons soal Skandal Ayah Sambung dan Mantan Istri Disorot
- 10 HP Midrange Terkencang Versi AnTuTu Maret 2025: Xiaomi Nomor 1, Dimensity Unggul
- 6 Rekomendasi Parfum Indomaret Wangi Mewah Harga Murah
- Pemutihan Pajak Kendaraan Jatim 2025 Kapan Dibuka? Jangan sampai Ketinggalan, Cek Jadwalnya!
Pilihan
-
5 Rekomendasi HP Murah Rp 1 Jutaan Memori 256 GB Terbaik April 2025
-
Hasil BRI Liga 1: Comeback Sempurna, Persib Bandung Diambang Juara
-
RESMI! Stadion Bertuah Timnas Indonesia Ini Jadi Venue Piala AFF U-23 2025
-
Jenazah Anak Kami Tak Bisa Pulang: Jerit Keluarga Ikhwan Warga Bekasi yang Tewas di Kamboja
-
6 Rekomendasi HP Murah dengan NFC Terbaik April 2025, Praktis dan Multifungsi
Terkini
-
Link DANA Kaget Gratis, Tambahan Modal Jalan-jalan Liburan Akhir Pekan
-
Sambut Hari Kartini, PNM Dukung Perempuan Sehat dan Mandiri sebagai Pilar Indonesia Emas 2045
-
Survei RiauOnline Ungkap Kemampuan Agung Nugroho-Markarius Anwar Pimpin Pekanbaru
-
Fakta-fakta Viral Dugem di Sel: 14 Tahanan Diperiksa hingga Kepala Rutan Pekanbaru Dicopot
-
Kesempatan Ditransfer Ratusan Ribu, Buruan Ambil DANA Kaget Kamis 17 April 2025