SuaraRiau.id - Pesohor Roro Fitria mengungkapkan awal pertama perkenalan singkatnya dengan calon suaminya, Andre Irawan. Keduanya akan menikah pada akhir Desember nanti.
Andre Irawan menyatakan bahwa perkenalan dengan berlangsung Roro Fitria singkat. Mereka diperkenalkan seorang ustaz.
"Kita kenal dalam waktu singkat. Jodoh, maut, rezeki itu nggak kemana. Kurang dari setahun kenal, taaruf," kata Andre Irawan usai acara pengajian di kawasan Jagakarsa, Jakarta Selatan, Jumat (24/12/2021) malam.
Ia masih ingat betul bagaimana dia dikenalkan sang ustaz ke Roro. Bukan secara langsung, dia hanya diperlihatkan foto Roro Fitria.
"Sebelumnya nggak pernah ketemu cuma lihat foto, lalu kita bertemu pun di perkumpulan majelis sama ustaz juga," jelas Andre dikutip dari MataMata.com.
Memiliki visi yang sama, Andre dan Roro memutuskan untuk menikah. Dia pun bersyukur selalu dimudahkan dalam mempersiapkan pernikahan.
"Niat kita nikah dari awal untuk ibadah, dan wujud dari rasa sayang antara kita pun juga karena Allah, makanya bisa sampai di titik ini dan diberikan kemudahan," kata Andre.
Roro Fitria dan Andre Irawan akan menikah pada 29 Desember 2021. Akad dan resepsi mereka dihelat di sebuah hotel di Jakarta Selatan.
Berita Terkait
-
Beda Jauh Biaya Anak Roro Fitria Vs Nominal Nafkah yang Dibebankan ke Eks Suami Andre Irawan
-
Roro Fitria Rogoh Rp100 Juta untuk Biaya Anak, Ekspresi Dewi Perssik Disorot
-
Roro Fitria Gelontorkan Rp 100 Juta per Bulan untuk Anak yang Masih 3 Tahun, Pekerjaannya Bikin Kepo
-
7 Sumber Penghasilan Roro Fitria, Gelontorkan Rp100 Juta per Bulan untuk Anak
-
Mengintip Kekayaan Roro Fitria, Sebut Kebutuhan Sang Anak Capai Rp100 Juta Per Bulan
Terpopuler
- Pascal Struijk Aneh dengan Orang Indonesia: Kok Mereka Bisa Tahu
- 3 Klub BRI Liga 1 yang Memutuskan Pindah Homebase Musim Depan, Dua Tim Promosi Angkat Kaki
- Pascal Struijk: Saya Pasti Akan Memilih Belanda
- Bakal Bela Timnas Indonesia, Pascal Struijk: Saya Tak Akan Berubah Pikiran
- Rekomendasi Mobil Bekas Harga Rp60 Jutaan: Pilihan untuk Keluarga Baru, Lengkap Perkiraan Pajak
Pilihan
-
Geely Auto Luncurkan Galaxy Cruiser, Mobil Berteknologi Full AI di Auto Shanghai 2025
-
Jakmania Bersuara: Lika Liku Sebarkan Virus Orange di Kandang Maung Bandung
-
Ikuti Jejak Doan Van Hau, Bintang Thailand Kena Karma Usai Senggol Timnas Indonesia?
-
Hasil BRI Liga 1: Dibantai Borneo FC, PSIS Semarang Makin Terbenam di Zona Degradasi
-
5 Rekomendasi HP dengan Kecerahan Layar Maksimal di Atas 1000 Nits, Jelas dan Terang di Luar Ruangan
Terkini
-
3 Amplop DANA Kaget Gratis Khusus Buatmu, Kejutan Menunggu!
-
Bupati Siak Didesak Jelaskan soal Pengelolaan Keuangan Daerah
-
Dua Balita Tenggelam di Lokasi Bekas Pengeboran, PHR Buka Suara
-
Dinas Pendidikan Pekanbaru Larang Sekolah Gelar Perpisahan secara Mewah
-
Jumat Berkah! DANA Kaget Gratis Ini Bisa Bikin Kamu Makan Mewah