SuaraRiau.id - Selebritas Chelsea Islan nampaknya sedang berbahagia. Ia baru saja dilamar kekasihnya, Rob Clinton Kardinal.
Pertunangan Chelsea Islan dan Rob Clinton diunggah oleh salah seorang sahabat Chelse, Vinsky Muthia melalui Instagram, Selasa (26/10/2021).
Pada postingan itu, Chelsea Islan terlihat bersama dua orang sahabat perempuannya, Vinsky Muthia dan Vinska Shabrina.
Bintang film 3 Srikandi ini memamerkan cincin pertunangannya sambil menjulurkan lidahnya.
"Sahabat terbaikku, sahabat jiwaku bertunangan! Aku cinta dia sampai mati," tulis Vinsky dalam bahasa Inggris.
Sayang sampai saat ini Chelsea Islan maupun Rob Clinton Kardinal belum mengunggah kabar bahagianya itu.
Sementara lewat Instagram Story, Vinska Shabrina mengunggah fotonya dengan pasangan yang sedang berbahagia.
"Selamat atas pertunangan kalian @chelseaislan @robclintonkardinal,” tulisnya.
Chelsea Islan dan Rob Clinton Kardinal diketahui menjalin asmara sejak Rob mengunggah foto mereka bersama pada 20 Agustus 2019 lalu. Saat itu keduanya tampak menghadiri suatu pesta memakai busana khas India.
Rob merupakan politikus muda dari Partai Golkar, selain itu ia juga anak dari politikus Robert Joppy Kardinal.
Selain berkiprah di dunia politik, Rob Clinton Kardinal juga sebagai pemilik tim e-sports ONIC.
Berita Terkait
-
7 Artis Ikut Misa Rabu Abu 2025, Tunjukkan Tanda Salib di Dahi
-
Sesama Owner Skincare, Beda Kelas Kumpul-Kumpul ala Nagita Slavina cs dan Geng Shella Saukia Digunjing
-
Lady Boss Masa Kini: Chelsea Islan Tunjukkan Kepercayaan Diri dan Kekuatan Wanita
-
4 Ide Office-Look dengan Rok ala Chelsea Islan, Tampil Simpel tapi Classy!
-
Diskusi tentang Rumah Tangga, Chelsea Islan dan Nikita Willy Sebut Memasak Its Not Passion: Bikin Netizen Adu Nasib!
Terpopuler
- Marselino Ferdinan Dicoret Patrick Kluivert! Ini 3 Calon Penggantinya di Timnas Indonesia
- 17 HP Xiaomi Ini Tidak Didukung HyperOS 2.1, Ada Perangkatmu?
- Sebut Pegawai Luhut Sosok Asli di Foto Ijazah UGM, Roy Suryo: Saya Pastikan 99,9 Persen Bukan Jokowi
- 8 Kode Redeem FF Hari Ini 14 April 2025 Masih Aktif Siap Dipakai, Klaim Sekarang!
- Ini Syarat Pemutihan Pajak Kendaraan 2025, Warga Jateng Siap-siap Bebas Denda!
Pilihan
-
Gaikindo Peringatkan Prabowo soal TKDN: Kita Tak Ingin Industri Otomotif Indonesia Ambruk!
-
Piala Dunia U-17 2025: Perlunya Tambahan Pemain Diaspora di Timnas Indonesia U-17
-
Perhatian! Harga Logam Mulia Diprediksi Akan Terus Alami Kenaikan
-
Baru Masuk Indonesia, Xpeng Diramalkan Segera Gulung Tikar
-
Profil Helmy Yahya yang Ditunjuk Dedi Mulyadi jadi Komisaris Independen Bank BJB
Terkini
-
Sepak Terjang Bastian Manalu, Kepala Rutan Pekanbaru Dicopot Imbas Viral Tahanan Dugem
-
Diperiksa, Belasan Tahanan Dugem di Rutan Pekanbaru Terancam Tak Dapat Remisi
-
Cuma Siang Ini, Saldo DANA Kaget Gratis Senilai Ratusan Ribu Rupiah
-
Harga Sawit Riau Nyungsep, Imbas Penjualan CPO Melemah
-
Kejutan Ratusan Ribu, Ambil Segera DANA Kaget Gratis buat Beli Token Listrik