SuaraRiau.id - Film-film India kerap mengangkat kisah sedih yang membuat penonton banjir air mata.
Dibuat dengan alur cerita yang dramatik hingga menguras emosi. Biasanya konflik dekat dengan kehidupan sehari-hari bakal membawa penonton baper alias bawa perasaan.
Berikut ini beberapa judul film India yang bertema sedih bisa kamu tonton.
Dirangkum dari Keepo.me--jaringan Suara.com berikut ini.
Baca Juga: 7 Rekomendasi Film India yang Menguras Air Mata, Siapin Tisu Sebelum Nonton
1. Devdas
Devdas dibintangi oleh Shahrukh Khan dan Aishwarya Rai. Film ini mengisahkan tentang dua sahabat yang terpisah sejak kecil. Suatu ketika, mereka berdua dipertemukan kembali dan menjadi sulit untuk dipisahkan.
Namun, keinginan orangtua sang perempuan membuat hubungan mereka yang akan menuju serius ditolak mentah-mentah.
Takut dianggap durhaka, mau tak mau mereka memenuhi apa yang diinginkan orangtua. Sulit sekali untuk tidak bersedih melihat nasib tragis mereka di film sedih India ini.
2. Kal Ho Naa Ho
Baca Juga: Suara Merdu Tunanetra di Pesta Pernikahan, Lirik Lagu Bikin Tamu Banjir Air Mata
Butuh pengorbanan luar biasa ketika seseorang mengalami jatuh cinta. Itulah yang ingin ditampilkan pada film India paling sedih berjudul Kal Ho Naa Ho yang juga dibintangi oleh Shahrukh Khan.
Berita Terkait
-
Sinopsis Film Chhorii 2, Dibintangi Nushrratt Bharuccha dan Soha Ali Khan
-
Sinopsis Test, Film India Terbaru Nayanthara dan R Madhavan di Netflix
-
Sinopsis 'L2: Empuraan', Film Aksi India yang Dibintangi Mohanlal
-
Sinopsis Tumko Meri Kasam, Film India Terbaru Anupam Kher dan Adah Sharma
-
Sinopsis Dilruba, Film India Genre Action Romantis Terbaru yang Dibintangi Kiran Abbavaram
Tag
Terpopuler
- Advokat Hotma Sitompul Meninggal Dunia di RSCM
- Hotma Sitompul Wafat, Pengakuan Bams eks Samsons soal Skandal Ayah Sambung dan Mantan Istri Disorot
- 10 HP Midrange Terkencang Versi AnTuTu Maret 2025: Xiaomi Nomor 1, Dimensity Unggul
- 6 Rekomendasi Parfum Indomaret Wangi Mewah Harga Murah
- Pemutihan Pajak Kendaraan Jatim 2025 Kapan Dibuka? Jangan sampai Ketinggalan, Cek Jadwalnya!
Pilihan
-
Hasil BRI Liga 1: Comeback Sempurna, Persib Bandung Diambang Juara
-
RESMI! Stadion Bertuah Timnas Indonesia Ini Jadi Venue Piala AFF U-23 2025
-
Jenazah Anak Kami Tak Bisa Pulang: Jerit Keluarga Ikhwan Warga Bekasi yang Tewas di Kamboja
-
6 Rekomendasi HP Murah dengan NFC Terbaik April 2025, Praktis dan Multifungsi
-
LAGA SERU! Link Live Streaming Manchester United vs Lyon dan Prediksi Susunan Pemain
Terkini
-
Link DANA Kaget Gratis, Tambahan Modal Jalan-jalan Liburan Akhir Pekan
-
Sambut Hari Kartini, PNM Dukung Perempuan Sehat dan Mandiri sebagai Pilar Indonesia Emas 2045
-
Survei RiauOnline Ungkap Kemampuan Agung Nugroho-Markarius Anwar Pimpin Pekanbaru
-
Fakta-fakta Viral Dugem di Sel: 14 Tahanan Diperiksa hingga Kepala Rutan Pekanbaru Dicopot
-
Kesempatan Ditransfer Ratusan Ribu, Buruan Ambil DANA Kaget Kamis 17 April 2025