SuaraRiau.id - Juru Bicara Satgas Covid-19 dr Indra Yovi mengatakan sebanyak 5 atlet Riau yang akan bertanding di PON Papua positif Covid-19.
"Sebanyak 5 orang atlet Riau menuju PON XX Papua 2021 terkonfirmasi Positif Covid-19," ucap dr Indra kepada Riauonline.co.id--jaringan Suara.com, di RSUD Arifin Achmad Pekanbaru, Kamis (23/9/2021).
Meski begitu, dr Indra belum bisa merincikan jenis kelamin lima atlet positif Covid-19 itu.
"Saat ini saya belum bisa jelaskan pria atau wanita, namun ada lima orang terpapar Covid-19 dan itu dari Cabang Olahraga (Cabor) yang sama," terang dia.
Untuk kondisi lima orang Atlet yang terpapar itu sudah membaik dan akan menjalani isolasi selama 10 hari ditambah 3 hari.
"Saat ini mereka dalam kondisi baik, dan tengah menjalani isolasi di LPMP Sail," pungkasnya.
Saat disinggung apakah lima atlet tersebut batal mengikuti PON Papua, dr Indra Yovi mengatakan kalau itu keputusan panitia nantinya.
Berita Terkait
Terpopuler
- Kode Redeem FF SG2 Gurun Pasir yang Aktif, Langsung Klaim Sekarang Hadiahnya
- Pemain Keturunan Indonesia Statusnya Berubah Jadi WNI, Miliki Prestasi Mentereng
- Pemain Keturunan Indonesia Bikin Malu Raksasa Liga Jepang, Bakal Dipanggil Kluivert?
- Jika Lolos Babak Keempat, Timnas Indonesia Tak Bisa Jadi Tuan Rumah
- Ryan Flamingo Kasih Kode Keras Gabung Timnas Indonesia
Pilihan
-
Piala Asia U-17: Timnas Indonesia U-17 Dilumat Korsel Tanpa Ampun
-
Media Korsel: Hai Timnas Indonesia U-17, Kami Pernah Bantai Kalian 9-0
-
Masjid Agung Sleman: Pusat Ibadah, Kajian, dan Kemakmuran Umat
-
Ranking FIFA Terbaru: Timnas Indonesia Meroket, Malaysia Semakin Ketinggalan
-
Duel Kevin Diks vs Laurin Ulrich, Pemain Keturunan Indonesia di Bundesliga
Terkini
-
Gubri Wahid Siap Lantik Afni dan Syamsurizal Jadi Bupati-Wakil Bupati Siak
-
Tiket Bus Arus Balik di Terminal Pekanbaru Habis Terjual, Kebanyakan ke Jawa
-
Silaturahmi ke Rumah Syamsuar, Gubri Wahid: Saya Minta Tunjuk Ajar
-
5 Tahun Tak Bisa Pulang, Bu Atun Bersyukur Ada Program Mudik Gratis dari BUMN
-
Gubri Abdul Wahid Ungkap Rencana Hadapi 'Badai' Efisiensi Anggaran