SuaraRiau.id - Pelawak Sapri sempat dikabarkan kritis akibat sakit yang dideritanya, diabetes. Namun berkembangan terakhir, pria yang kerap disapa Bang Sapri itu mulai membaik.
Sebelumnya, adik Sapri bernama Ilyas membenarkan bahwa komedian dikenal dengan slogan 'masak air' itu sempat kritis saat dilarikan ke rumah sakit.
"Memang benar (sempat kritis) saat dilarikan ke rumah sakit ini (RS Sari Asih)," ujar ujar Ilyas, saat ditemui di Rumah Sakit Sari Asih di kawasan Ciledug, Tangerang, Kamis (6/5/2021).
Ilyas pun ada mendengar kabar kalau Sapri sebelumnya sempat ngomong ngelantur dan suka emosi.
"Saya sempat ada kabar dari adik-adik saya, dia ngomongnya sudah ngawur, nada bicaranya juga marah-marah," kata Ilyas.
Namun setelah dua hari dirawat, kondisi komedian Sapri jauh lebih baik dari sebelumnya. Bahkan, kekinian Sapri juga sudah bisa diajak berkomunikasi dengan baik.
"Setelah itu perkembangannya luar biasa dan sudah normal. Sudah (bisa melakukan komunikasi), sudah seperti biasa," kata Ilyas.
"Alhamdulilah sudah nggak (ngawur) dan tidak marah-marah lagi saat komunikasi," ungkap Ilyas.
Berita Terkait
-
Peluncuran Buku Belajar Bahasa Ibrani dan Aramaik: Menjalin Persaudaraan Melalui Bahasa Semit
-
Raffi Ahmad Ungkap Pengalaman Mistis Melihat Sapri Pantun Sebelum Sang Komedian Meninggal Dunia
-
Pengalaman Mistis Raffi Ahmad, Lihat Jin Menyerupai Sapri Jelang Meninggal Dunia
-
Kebaikannya Viral, Raffi Ahmad Lupa Sudah Biayai Sekolah Anak Almarhum Sapri
-
Dibocorkan Orang Lain, Raffi Ahmad Tanggung Biaya Sekolah Anak Almarhum Sapri dari SD sampai SMA
Terpopuler
- Moto G96 5G Resmi Rilis, HP 5G Murah Motorola Ini Bawa Layar Curved
- Misteri Panggilan Telepon Terakhir Diplomat Arya Daru Pangayunan yang Tewas Dilakban
- 4 Link Video Syur Andini Permata Bareng Bocil Masih Diburu, Benarkah Adik Kandung?
- 10 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 9 Juli: Ada Pemain OVR Tinggi dan Gems
- 7 HP Infinix Rp1 Jutaan Terbaik Juli 2025, Ada yang Kameranya 108 MP
Pilihan
-
Sikap Profesional di Balik Cedera Ole Romeny di Piala Presiden 2025
-
7 Fakta Menyentuh Arya Daru Pangayunan, Diplomat Muda Cemerlang yang Wafat Misterius
-
Utang Emiten Milik Adik Prabowo Bengkak 57,8 Persen
-
Emiten Kebab Baba Rafi Terjerat Utang Pinjol Rp2 Miliar
-
Penampakan Rumah Mewah Riza Chalid yang Jadi Tersangka Korupsi Pertamina
Terkini
-
BRI Raih Penghargaan Global, Masuk Top 1000 World Banks versi The Banker
-
BRI Perkuat Likuiditas lewat CASA, DPK Tembus Rp1.421 Triliun di Kuartal I 2025
-
Raih 11 Penghargaan, BRI: Motivasi untuk Terus Mempertahankan Standar Layanan Terbaik
-
Orange Bond PNM Buka Harapan Baru Pemberdayaan Perempuan Indonesia
-
5 Rekomendasi HP Infinix Murah 2025, Spek Tinggi dengan Performa Mumpuni