SuaraRiau.id - Informasi di media sosial memang tak pernah habis untuk diperbincangkan. Baru-baru ini sebuah unggahan di akun Instagram membuat geli bahkan takut.
Namun usai diperhatikan seksama akan membuat terkejut bahkan tersenyum.
Dalam unggahan akun @terunfaedah terlihat foto mirip hewan melata, ular piton besar. Kalau diperhatikan sekilas akan membuat merinding.
"Kalo gerak2 sendiri mokad dah," tulis caption akun tersebut dikutip SuaraRiau.id, Kamis (4/2/2021).
Dalam foto kolase itu terlihat detil benda tersebut mirip sisik paduan beberapa warna orange, hitam dan putih. Benda dibentuk melingkar-lingkar di tepi pagar seng. Ada bentuk kepala dan ada ekornya.
Sementara gambar di bawahnya, adalah fungsi dan bentuk aslinya. Ternyata benda tersebut adalah tempat tanaman yang terbuat dari ban bekas.
Terlihat beberapa jenis tanaman hias berbunga di tanam di benda tersebut
Unggahan itupun mendapat respons dari warganet.
"Anti maling (tag yang lain)," tulis akun @ochad****.
"Paling bagus pas malem trus diliat org yg ga tau kalo itu ban auto lari terbirit-birit," sahut @cllaudiaind****.
Berita Terkait
Terpopuler
- Dedi Mulyadi Sebut Masjid Al Jabbar Dibangun dari Dana Pinjaman, Kini Jadi Perdebatan Publik
- Baru Sekali Bela Timnas Indonesia, Dean James Dibidik Jawara Liga Champions
- Terungkap, Ini Alasan Ruben Onsu Rayakan Idul Fitri dengan "Keluarga" yang Tak Dikenal
- Yamaha NMAX Kalah Ganteng, Mesin Lebih Beringas: Intip Pesona Skuter Premium dari Aprilia
- JakOne Mobile Bank DKI Bermasalah, PSI: Gangguan Ini Menimbulkan Tanda Tanya
Pilihan
-
Hasil Liga Thailand: Bangkok United Menang Berkat Aksi Pratama Arhan
-
Prediksi Madura United vs Persija Jakarta: Jaminan Duel Panas Usai Lebaran!
-
Persib Bandung Menuju Back to Back Juara BRI Liga 1, Ini Jadwal Lengkap di Bulan April
-
Bocoran dari FC Dallas, Maarten Paes Bisa Tampil Lawan China
-
Almere City Surati Pemain untuk Perpanjang Kontrak, Thom Haye Tak Masuk!
Terkini
-
Pungut Retribusi Sampah secara Tunai di Pekanbaru Bisa Dilaporkan
-
Syamsuar Pesan Jangan Ada 'Dua Matahari' ke Gubri Wahid, Ini Maknanya dalam Kepemimpinan
-
Rumah Didatangi Gubri Wahid, Syamsuar Ngomongin 'Dua Matahari'
-
Harga Sayuran di Pekanbaru Naik 3 Kali Lipat, Cabai Tembus Rp120.000 usai Lebaran
-
Gubri Wahid Siap Lantik Afni dan Syamsurizal Jadi Bupati-Wakil Bupati Siak