SuaraRiau.id - Media sosial diramaikan dengan video seorang biduan yang melakukan aksi di luar dugaan saat tampil di pesta pernikahan.
Aksi biduan ini langsung jadi perbincangan pengguna internet. Sebab, ia nekat duduk di pangkuan mempelai pria, saat pasangan pengantin itu tengah berada di pelaminan.
Hal ini diketahui dari akun Instagram @tante_rempong_offficial yang mengunggah ulang video TikTok dari akun @cibey4.
"Pengantin perempuannya marah guys," tulis akun @cibey4 dalam unggahan miliknya.
Baca Juga: Biadab! Ibu Jual Anak Gadis Lewat TikTok Rp 4 Juta untuk Jadi Budak Seks
Pada video tersebut, tampak biduan dangdut dengan gaun merah yang naik ke atas panggung pelaminan sambil bernyanyi. Awalnya, biduan itu hanya berlutut di depan pengantin pria.
Meski begitu, biduan tersebut lantas berdiri dan tiba-tiba saja duduk di atas pangkuan pengantin pria. Aksi tersebut tentu membuat pasangan pengantin merasa tidak nyaman.
Melihat si biduan duduk di pangkuan suaminya, pengantin wanita pun tampak marah dan memberikan gestur agar suaminya pindah duduk di sampingnya.
Namun, hal ini belum membuat biduan itu kapok. Selama beberapa saat, dirinya kembali berlutut dan bernyanyi sembari menatap pengantin pria.
Meski biduan tersebut lantas turun dari panggung setelahnya, publik terlanjur dibuat emosi. Banyak yang mengecam aksi nekat biduan tersebut karena merusak momen pernikahan.
Baca Juga: Potret Pemotor Berjaket Hitam Jadi Sorotan Warganet, Mirip Menteri Luhut
"Jelas lah marah, dia yang udah jadi istri sahnya aja belum tentu udah pernah duduk di pangkuannya. Kalau gue jadi pengantin ceweknya sih udah gue dorong," tulis warganet yang geram.
- 1
- 2
Berita Terkait
-
Viral Aksi 'Lempar Jumrah' Warga Bikin Maling Bersenpi K.O: Nyungsep ke Got hingga Ngesot-ngesot!
-
Usai Menikah, Luna Maya Minta Maxime Bouttier Pindah ke Amerika
-
Warga Pekalongan Heboh Air Berkah, PDAM Ungkap Fakta Sebenarnya!
-
Pendidikan Mentereng Ferry Salim, Baru Saja Nikahkan sang Anak Brandon Salim
-
Manfaat Salep 88: Souvenir Unik Pernikahan Brandon Salim dan Dhika Himawan
Terpopuler
- Alumni UGM Speak Up, Mudah Bagi Kampus Buktikan Keaslian Ijazah Jokowi: Ada Surat Khusus
- 7 Produk Skincare Pemutih Wajah Recommended Bersertifikat BPOM
- HP Murah Itel A90 Lolos Sertifikasi di Indonesia: Usung RAM 12 GB, Desain Mirip iPhone
- 3 Klub Diprediksi Jadi Labuhan Baru Stefano Cugurra di BRI Liga 1 Musim Depan
- Akal Bulus Demi Raih Piala Asia U-17 2025: Arab Saudi Main dengan '12 Pemain'?
Pilihan
-
Beda Nasib Kakak Pascal Struijk: Main Tarkam Demi Bertahan Hidup
-
Juni 'Mengerikan' Menanti Prabowo: Beban Utang Jatuh Tempo Capai Rp 178 Triliun, Warisan Pandemi
-
AS Juga Protes Kebijakan Hilirisasi Nikel Warisan Jokowi
-
5 Rekomendasi Aplikasi Android untuk Nobar Online, Bisa YouTube hingga Netflix
-
5 Mobil Keluarga Murah, Harga Cuma Rp 100 Jutaan Terbaik April 2025
Terkini
-
Pembangunan Jembatan Siak V Digesa, Sambungkan Jalur Tol Pekanbaru-Rengat
-
5 Rekomendasi Serum Anti Aging Izin BPOM, No Abal-abal Harga Terjangkau
-
Pilkada Siak Kembali Digugat, Demi Langgengkan Kuasa Petahana?
-
Buka Segera Amplop DANA Kaget Gratis Ini, Kesempatan Dapat Uang Saku
-
Semangat Kartini Hidup dalam Mantri Perempuan BRI