SuaraRiau.id - Masker kain kini jadi pilihan yang paling diminati ketimbang masker bedah.
Pasalnya, masker bedah hanya bisa digunakan sekali pakai, sedangkan masker kain bisa digunakan berkali-kali.
Tidak sedikit orang yang justru beralih ke masker kain, karena masker kain bisa dicuci, sehingga penggunanya bisa lebih hemat jika masker tersebut secara berulang.
Mengutip laman Health, menurut rekomendasi Centers for Disease Control (CDC), mencuci atau membersihkan masker kain sebaiknya dilakukan secara rutin, usai digunakan.
Pakar penyakit menular dokter Amesh A Adalja, dari Johns Hopkins Center for Health Security di Maryland mengatakan, membersihkan masker secara rutin adalah cara terbaik untuk mencegah penularan Covid-19.
Selain itu, jika masker sudah kotor atau secara tidak sengaja bersin di dalam masker, maka segera mencuci masker adalah ide terbaik di saat pandemi seperti sekarang.
Diambil dari flayer infografis laman promkes.kemkes.go.id, berikut adalah cara mencuci kain masker yang bersumber dari WHO dan The Wall Street Journal:
1. Siapkan air, bila mungkin air panas dengan suhu 60-65 derajat Celcius,
2. Tambahkan deterjen dan rendam masker beberapa saat,
3. Kucek masker hingga kotoran luruh,
4. Bilas di bawah air mengalir hingga busa hilang,
5. Keringkan di bawah sinar matahari atau menggunakan pengering panas,
6. Setrika dengan suhu panas agar bakteri dan virus mati,
Masker kain siap digunakan.
Berita Terkait
-
4 Drama China yang Dibintangi Zhao Lusi yang Sayang untuk Dilewatkan
-
Pasar Saham Indonesia Terjun Hebat, Lebih Parah dari IHSG Era Pandemi COVID-19?
-
Trump Sempat Telepon Presiden China Soal Asal-Usul COVID, Ini Kata Mantan Kepala CDC!
-
The Girl Who Fell Beneath the Sea: Fantasi Dunia Dewa dari Mitologi Korea
-
Review Buku 'Who Rules the World?', Ketika Kekuasaan Global Dipertanyakan
Terpopuler
- Pemutihan Pajak Kendaraan Jatim 2025 Kapan Dibuka? Jangan sampai Ketinggalan, Cek Jadwalnya!
- Emil Audero Menyesal: Lebih Baik Ketimbang Tidak Sama Sekali
- Forum Purnawirawan Prajurit TNI Usul Pergantian Gibran hingga Tuntut Reshuffle Menteri Pro-Jokowi
- 5 Rekomendasi Moisturizer Indomaret, Anti Repot Cari Skincare buat Wajah Glowing
- Kata Anak Hotma Sitompul Soal Desiree Tarigan dan Bams Datang Melayat
Pilihan
-
Pembayaran Listrik Rumah dan Kantor Melonjak? Ini Daftar Tarif Listrik Terbaru Tahun 2025
-
AS Soroti Mangga Dua Jadi Lokasi Sarang Barang Bajakan, Mendag: Nanti Kita Cek!
-
Kronologi Anggota Ormas Intimidasi dan Lakukan Pemerasan Pabrik di Langkat
-
Jantung Logistik RI Kacau Balau Gara-gara Pelindo
-
Emansipasi Tanpa Harus Menyerupai Laki-Laki
Terkini
-
Selamat! Saldo DANA Kaget Gratis Untukmu, Tinggal Klik Sambil Rebahan
-
Sempat Terhenti, Makan Bergizi Gratis di Dumai dan Pekanbaru Dilanjutkan Kembali
-
Mengenal Kenaf, Tanaman Dikira Ganja Sempat Gegerkan Warga Pekanbaru
-
Empat Tahanan Dugem di Rutan Pekanbaru Dipindah ke Nusakambangan
-
Link DANA Kaget Gratis, Tambahan Modal Jalan-jalan Liburan Akhir Pekan